Seekor kelinci ditangkap untuk dijadikan mesin pembunuh. Kelinci tersebut ditanamkan organ buatan, sebuah mesin yang dapat meningkatkan kemampuannya. Lahirlah Rabbot sebagai senjata pembunuh terbaru untuk masa depan.
Tetapi, seekor Rabbot berhasil melarikan diri dari laboratorium (bukan temple) karena kerusakan sensor. Dia merusak semuanya, menghindari pasukan pengamanan, dan melarikan diri ke kota. Dengan kekuatan yang dia punyai membuat pasukan pengaman kewalahan. Akhirnya, perusahaan meluncurkan drone untuk menangkap Rabbot tersebut. Ayo bantu Rabbot untuk melarikan diri dari pasukan drone.
Powerups :
- BEEBOT : gunakan sayapmu untuk terbang menghindari obstacle yang ada.
- SCREABOT : tidak ada obstacle yang dapat menghalangimu.
- MAGNEBOT : Carrotoms (mata uang game, ionic wortel) akan datang kepadamu.
- ROCBOT : luncurkan jetpack
Fitur :
- Facebook Leaderboard
- Game Center Leaderboard
- Powerups dan item yang akan menolong kamu
- Banyak misi untuk diselesaikan
- Sistem Reward
Mainkan game kami dan nikmatilah
***** Indonesian Developer ******
- bug fix on twitter login