IPA Terpadu 8.1 adalah aplikasi belajar yang berisi konten rangkuman materi IPA Terpadu untuk siswa kelas 8 semester gasal. Aplikasi ini sudah dilengkapi dengan soal latihan, kamu bisa menguji kemampuan kamu dengan soal latihan yang tersedia di setiap bab. Ketika kamu selesai menjawab soal, kamu akan langsung melihat skor nilai yang kamu peroleh.
Aplikasi ini dapat mempermudah kegiatan belajar siswa tanpa harus terkoneksi internet. Belajar akan terasa lebih mudah tanpa harus membawa buku, cukup memanfaatkan smartphone kamu, kini kamu sudah bisa mengakses materi pelajaran dengan mudah.
Untuk versi saat ini, materi yang tersedia hanya 2 bab, seiring dengan pembahasan materi yang berjalan di sekolah kamu, materi akan lebih lengkap tersedia pada versi berikutnya. Segera download aplikasinya dan dapatkan kemudahan dalam belajar.