Layanan lapor kehilangan yang merupakan salah satu inovasi pelayanan publik dari Polres Banyuwangi yang dapat memberikan kemudahan dan kecepatan dalam memproses Surat Keterangan Tanda Lapor Kehilangan, sehingga pemohon minimal datang 1x ke Polres atau Polsek terdekat.
E-LOSS POLRES BANYUWANGI adalah Layanan Lapor Kehilangan untuk mendapatkan Surat Keterangan Tanda Lapor Kehilangan (SKTLK)